Mundu yang dikenal dengan sebutan buah "Apel Jawa" merupakan buah-buahan yang semakin langka yang pada jaman kita kecil masih banyak ditemui didesa-desa..
Buah langka dari anggota genus Garcinia yang berkerabat dengan buahn Manggis (Garcinia mangostana) dan asam gendis (Garcinia parvifolia).
Buah
tanaman asli Indonesia banyak ditumbuh di pulau Jawa terutama di Jawa
Tengah dan Kalimantan,tetapi juga tumbuh di negeri Filipina dan
Thailand.
Di Indonesia tanaman mundu sebagian besar masih tumbuh liar d-ihutan-hutan ,namun ada juga yang telah dibudidayakan dikebun-kebun penduduk disekitar mereka tinggal (Siregar ,2006)
Kalsifikasi Mundu
Kerajaan ; Plantae
Divisi:Magnoliophyta
Kelas : Magnoliopsida
Ordo : Theales
Famili :Clusiaceae
Genus:Garcinia
Species : Garcinia dulcis (Robx) Kurz
Manfaat dan Khasiat
Buah Mundu mengandung vitamin C dan berkhasiat untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit karena mengandung kadar kimia beragam.
Tanaman Mundu dapat digunakan sebagai obat tradisional. Beberapa zat yang terkandung dalam "Buah Mundu" mempunyai aktivitas biologis dan farmakologis yang beragam seperti sitoksik, antifungal, antimikrobial,antioksidan, antimalaria,antiinflamasi,dan aktivitas anti-HIV (Lananng,et al,2005),
Senyawa-senyawa triterpenoid juga ditemukan pada spesies Gracinia (Elya dan Kosela ,2009)
Senyawa dari golongan triterpenoid kemungkinan empunyai aktivitas sebagai senyawa aktif antimalaria dan antifertilitas (Herlina et al,2006)
Pucuk daun mundu berkhasiat untuk menyembuhkan diare,biji dan daunnya dapat digunakan untuk menyembuhkan luka ,penyakit gondok, urus-urus,kebanyakan buang air besar (BAB),dan Sariawan.
Getah kulitnya yang berwarna hijau dapat digunakan sebagai zat pewarna alami untuk pembuatan tikar.
Pohon buah mundu dalam foto ini masih ditemukan di Desa Karangnangka Kecamatan Kedungbanteng tepatnya belakang rumah dekat sungai gembrongan milik pak Haji Sis.
Di Indonesia tanaman mundu sebagian besar masih tumbuh liar d-ihutan-hutan ,namun ada juga yang telah dibudidayakan dikebun-kebun penduduk disekitar mereka tinggal (Siregar ,2006)
Kalsifikasi Mundu
Kerajaan ; Plantae
Divisi:Magnoliophyta
Kelas : Magnoliopsida
Ordo : Theales
Famili :Clusiaceae
Genus:Garcinia
Species : Garcinia dulcis (Robx) Kurz
Manfaat dan Khasiat
Buah Mundu mengandung vitamin C dan berkhasiat untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit karena mengandung kadar kimia beragam.
Tanaman Mundu dapat digunakan sebagai obat tradisional. Beberapa zat yang terkandung dalam "Buah Mundu" mempunyai aktivitas biologis dan farmakologis yang beragam seperti sitoksik, antifungal, antimikrobial,antioksidan, antimalaria,antiinflamasi,dan aktivitas anti-HIV (Lananng,et al,2005),
Senyawa-senyawa triterpenoid juga ditemukan pada spesies Gracinia (Elya dan Kosela ,2009)
Senyawa dari golongan triterpenoid kemungkinan empunyai aktivitas sebagai senyawa aktif antimalaria dan antifertilitas (Herlina et al,2006)
Pucuk daun mundu berkhasiat untuk menyembuhkan diare,biji dan daunnya dapat digunakan untuk menyembuhkan luka ,penyakit gondok, urus-urus,kebanyakan buang air besar (BAB),dan Sariawan.
Getah kulitnya yang berwarna hijau dapat digunakan sebagai zat pewarna alami untuk pembuatan tikar.
Pohon buah mundu dalam foto ini masih ditemukan di Desa Karangnangka Kecamatan Kedungbanteng tepatnya belakang rumah dekat sungai gembrongan milik pak Haji Sis.
0 comments:
Post a Comment